5 Cara Menggunakan Aplikasi Zoom Meeting Terbaru Lewat Handphone

  • Riaupos
  • May 12, 2020
Aplikasi Zoom Meeting

Di saat – saat work from home atau WFH ini, banyak pekerja atau karyawan mengadakan rapat maupun diskusi rutin secara online. Karena terbilang lebih praktis dan dapat dilakukan dimana saja serta kapanpun. Beginilah cara menggunakan aplikasi zoom meeting lewat handphone yang bisa Anda terapkan dengan mudah.

Tentang Aplikasi Zoom Meeting

Merupakan salah satu software pilihan karyawan yang sedang menerapkan WFH atau work from home untuk melakukan kegiatan rapat atau kuliah online dengan atasan maupun rekan kerja. Aplikasi tersebut dapat digunakan dan diakses oleh kurang lebih 10 orang setiap sesi online meetingnya.

Aplikasi Zoom meeting ini sangat membantu pada saat – saat genting seperti sekarang. Keadaan tersebut membuat sebagian pekerja tidak bisa langsung datang ke kantor sehingga harus melakukan rapat online jarak jauh. Software jenis ini dapat diakses dari rumah atau dimanapun Anda berada saat itu.

Zoom adalah jenis media komunikasi yang menyediakan video dan suara dengan kualitas HD. Dan bisa diakses melalui perangkat seluler seperti handphone atau desktop, misalnya laptop dan komputer. Fitur yang dapat digunakan seperti dapat merekam sesi rapat maupun kuliah online ketika berlangsung dan sebagainya.

Panduan Lengkap Cara Menggunakan Aplikasi Zoom Meeting Terbaru Lewat Handphone

Terdapat beberapa metode yang dapat Anda lakukan untuk melanjutkan rapat tanpa harus tatap muka langsung dengan rekan kerja atau para karyawan. Karena ada cara ampuh agar tetap terkoneksi dengan yang lain tanpa gangguan sedikitpun. Tinggal install dan melakukan step – step di bawah ini saja.

  • Download Aplikasi

Langkah pertama adalah unduh software Zoom melalui Google Playstore untuk handphone basis Android. Sedangkan jika Anda memakai HP Iphone, silahkan men-download melalui Appstore. Hal tersebut berguna agar pengguna bisa mengakses dengan bebas dan tanpa hambatan dimanapun hingga kapanpun.

Setelah mencarinya melalui mesin pencari, maka segera klik download aplikasi Zoom dan tunggu prosesnya selama beberapa saat. Kemudian setelah itu otomatis software tersebut terpasang di dalam Handphone yang Anda miliki. Langsung saja membukanya untuk mempelajari semua fitur – fiturnya.

  • Buat Akun Zoom Baru

Kemudian langkah kedua ini yakni login untuk mendaftarkan diri melalui menu Sign In. Di dalam sana Anda tinggal mengisi bagian nama lengkap, password, nomor handphone dan E-mail atau akun Facebook. Lalu setelah itu, klik tab join a meeting. Jika sudah melewati proses tersebut maka aplikasi Zoom siap digunakan.

Jika Anda belum mempunyai E-mail, maka sebaiknya membuatnya terlebih dahulu agar proses dapat berjalan dengan lancar dan baik. Namun ketika sudah mempunyai akun, tinggal langsung mengisi di kolom yang telah disediakan pada form registrasi aplikasi Zoom Meeting tersebut.

  • Gabung Meeting Tanpa Melakukan Sign In

Lalu langkah yang ketiga ini biasa digunakan oleh pengguna baru dari Aplikasi Zoom yang tidak ingin ribet atau repot harus registrasi terlebih dahulu. Hal ini juga berlaku ketika Anda hanya menjadi peserta, bukan pembuat room meeting online tersebut.

Kemudian, cara untuk joinnya adalah Anda hanya memasukkan ID akun zoom meeting dan tampilan display dengan nama lengkap atau username. Pada fitur ini, pengguna dapat tidak menyetujui beberapa peraturan seperti jangan koneksikan audio dan bebas mematikan layar video ketika meeting berlangsung.

  • Membuat Room Meeting Baru

Langkah keempat dapat dilakukan bagi pengguna yang sudah melakukan poin nomor 2 atau mempunyai ID akun zoom sebelumnya. Karena ketika sudah berhasil registrasi, secara otomatis akan ditujukan ke halaman utama dari software tersebut. Dan juga bisa membuat room baru dengan cara meng-klik tab ‘New Meeting’.

Kemudian setelah melewati proses tersebut, Anda akan diarahkan ke halaman meet & chat. Pada fitur ini bebas untuk menambah jumlah orang yang ikut rapat online, membuat jadwal, men-share screen / layar, dapat menggunakan personal ID hingga video dapat dibuat on atau off. Lalu tinggal klik ‘start a meeting’.

  • Aplikasi Zoom Meeting Siap Digunakan

Kemudian langkah yang terakhir yakni dapat menggundang teman atau peserta untuk mengikuti rapat online melalui fitur Add to Contacts. Setelah itu, Anda tinggal membagikan ID Meeting kepada semua partisipan pada bagian atas menu aplikasi Zoom tersebut.

Setelah melewati proses membuat room, step selanjutnya yakni hubungi semua partisipan untuk bergabung dengan cara memasukkan ID meeting lewat handphone masing – masing peserta. Kemudian tampilannya akan muncul banyak orang sehingga aplikasi Zoom meeting  ini siap untuk digunakan. Untuk informasi lebih lanjut mengenai aplikasi ini maka anda bisa menyimaknya di https://www.imls.net

Itulah ulasan secara singkat dan rinci mengenai 5 cara menggunakan aplikasi Zoom Meeting terbaru lewat handphone. Anda bisa menggunakan software tersebut untuk melakukan rapat atau kuliah online melalui Iphone maupun Android. Selamat menggunakan aplikasi Zoom yang praktis dan mudah.

Related Post :
gacor maksimal mahjong ways 2 virgobet88 jackpot tiada hentiauto wd mahjong ways 2 pg soft virgobet88 langsung cairtrik jitu menang besar mahjong ways 2 virgobet88 terbuktirahasia pecah pola mahjong ways 2 virgobet88 anti rungkatstrategi ampuh naik level mahjong ways 2 pg soft virgobet88cara dapat scatter cepat di mahjong ways 2 virgobet88bonus berlimpah main mahjong ways 2 pg soft virgobet88 sekarangtingkatkan peluang menang mahjong ways 2 di virgobet88meraih kemenangan maksimal mahjong ways 2 virgobet88 dengan modal keciljackpot progresif menanti di mahjong ways 2 virgobet88mahjong ways 2 virgobet88 bikin dompet tebal dalam semalamsensasi main mahjong ways 2 di virgobet88 lebih dari sekadar slotdari iseng jadi jutawan berkat mahjong ways 2 virgobet88mahjong ways 2 virgobet88 obat ampuh atasi bosanmahjong ways 2 pg soft virgobet88 ladang emas masa kinijalan jalan ke kota tua mahjong wins virgobet88 bikin bahagiaminum kopi di pinggir pantai main mahjong wins virgobet88 makin santaimakan siang pakai sambal mahjong wins virgobet88 bikin saldo tebalpergi ke pasar beli ketan mahjong wins virgobet88 kasih kejutanpagi pagi makan roti mahjong wins virgobet88 bikin rezeki pastinaik motor lihat kucing mahjong wins virgobet88 bikin untung kencangke warung beli tempe mendoan mahjong wins virgobet88 kasih cuanmakan durian di tengah taman mahjong wins virgobet88 kasih kesenanganmain layangan di sore hari mahjong wins virgobet88 bikin hati happyke dapur ambil sendok mahjong wins virgobet88 bikin dompet menggembungbeli es teh di pinggir jalan mahjong wins virgobet88 bikin saldo amanmakan bakso pakai cuka mahjong wins virgobet88 bikin kayalagi liburan ke rumah nenek mahjong wins virgobet88 bikin dompet makin cakepbuka jendela angin sepoi mahjong wins virgobet88 bikin untung ngacir boijalan jalan ke bukit tinggi mahjong wins virgobet88 bikin hoki tinggibagaimana royale168 menciptakan peluang kemenangan berlimpah untuk para pemainnyastatistik kemenangan berlimpah di royale168 apa yang bisa anda pelajariteknik psikologi yang berpengaruh pada kemenangan berlimpah di royale168pengalamanku merasakan kemenangan berlimpah di royale168 dan apa yang saya pelajarikemenangan berlimpah melalui permainan adil komitmen royale168 untuk para pemainmahjong ways di royale168 memberikan scatter hitam yang membawa cuan berlimpahraih kesempatan menang besar di mahjong ways royale168 dengan scatter hitamternyata gampang jadi sultan tahun 2025 hanya butuh temukan scatter hitam mahjong ways di royale168cara cepat dapatkan hadiah mewah scatter hitam hanya di mahjong ways new edition buatan royale168orang pintar main mahjong ways hanya di situs royale168 dengan peluang menang tertinggiroyale168 situs game online terpercaya ayo bermain dan nikmati sensasi jackpot besar yang mudah diraihmahjong ways scatter hitam di royale168 game online paling gacor dengan rtp tinggi dan kesempatan jackpot maksimalroyale168 hadir dengan mahjong ways scatter hitam raih jackpot besar dengan pola bermain paling efektifmainkan mahjong ways sepsial di royale168 dan dapatkan keuntungan besar dengan pola bermain yang efektifkeuntungan besar menanti anda di royale168 dengan pola dan rahasia hari ini tentang scatter hitamdapatkan keuntungan maksimal di royale168 game online dengan bonus besar dan pola gacor yang terbukti efektifroyale168 hadir dengan mahjong ways scatter hitam permainan yang mudah jackpot besar dan jaminan kemenangan tinggiroyale168 menawarkan game mahjong ways scatter hitam dengan keuntungan besar mainkan gamenya dapatkan jackpot fantastis dengan mudahmain sekarang di royale168 dan dapatkan keuntungan besar scatter hitam yang pasti gacor dan menguntungkanayo mainkan mahjong ways di royale168 dapatkan bonus besar dan kesempatan jackpot fantastis scatter hitamjangan lewatkan kesempatan jackpot scatter hitam di royale168 dengan trik rahasia dan pola gacor setiap harinyaakun pro mahjong ways di royale168 ternyata benar benar meningkatkan peluang menangmenikmati permainan mahjong ways dan menemukan scatter hitam untuk meraih keuntungan besarbermain mahjong ways dan menemukan scatter hitam untuk keuntungan besar di setiap putaran yang menguntungkanrahasia sukses di royale168 kunci memilih game gacor mahjong untuk kemenangan besar setiap harikala scatter hitam menari keajaiban mahjong ways menghampiri kemenangan tiada hentiputar spin mahjong ways sambil ngopi banjir scatter hitam bawa rezekisaat suasana hati lagi senang saatnya main mahjong ways all in untuk semestapagi cerah burung bernyanyi mahjong ways hadir dompet jadi happybonus member baru virgobet88 khusus mahjong ways yang tidak boleh dilewatkan segera klaimdapatkan fitur free spin mahjong ways kesempatan emas menang tanpa modalraih kemenangan maksimal di virgobet88 dengan menguasai teknik bermain mahjong ways yang efektifmengungkap pola rahasia di virgobet88 strategi cerdas untuk menang besar di dunia permainan onlinestrategi jitu menggunakan scatter hitam gacor untuk maximalkan kemenangan di virgobet88virgobet88 panduan lengkap untuk pemain pemula yang ingin mencapai maxwin dengan mudah