Apa yang Perlu Ditanyakan Saat Mau Membeli iPhone Baru?

  • Riaupos
  • Nov 15, 2019
iPhone Baru

Anda pasti sudah tidak asing dengan produk besutan Apple, yaitu iPhone. iPhone dengan segala keunggulannya telah menguasai pasaran ponsel pintar hampir di seluruh penjuru dunia, terutama di Indonesia. Nah, bagi Anda yang tidak ingin dinilai ketinggalan zaman, Anda pasti sudah tidak sabar ingin menimang iPhone. Namun, alangkah lebih baiknya jika Anda memastikan terlebih dulu hal-hal yang menjamin kualitas iPhone tersebut sebelum benar-benar membelinya. Berikut adalah poin-poin tentang apa yang perlu ditanyakan saat membeli iPhone baru Anda.

Sesuaikan tipe iPhone

Beragam tipe iPhone dari generasi pertama hingga yang paling anyar wajib Anda ketahui sebelum Anda memutuskan membeli perangkat ini. Jangan sampai Anda membeli tipe iPhone paling jadul padahal seharusnya Anda mampu membeli tipe yang semestinya di era sekarang. Kisaran harga yang ditawarkan pun terkadang cukup relatif, Anda tentu dapat menyesuaikannya dengan isi dompet Anda. Rekomendasi yang dinilai cukup, dalam arti tidak terlalu jadul dan tidak terlalu baru adalah dengan membeli iPhone 6. Karena iPhone ini memiliki ruang penyimpanan yang sudah mumpuni sekaligus spesifikasi yang lumayan mendukung.

Selain itu, sebelum Anda menuju toko resmi distributor iPhone, sebaiknya Anda melakukan pencarian di internet terkait tipe-tipe iPhone. Sebagai contoh, Anda bisa membandingkan iPhone 6 dan iPhone 6s. Anda harus mengecek spesifikasi yang dimiliki masing-masing perangkat dan menilai keunggulannya agar sesuai dengan dana yang Anda miliki. Jangan sampai Anda keliru membeli, niat hati Anda ingin membeli iPhone 6s, tapi Anda malah membeli iPhone 6.

iPhone Harus Masih Bergaransi

Jika Anda berniat membeli iPhone bekas entah secara online atau offline, sebaiknya Anda mencari iPhone yang masih bergaransi resmi. Memang harganya akan sedikit jauh lebih mahal, tapi dengan kualitas yang lebih terjamin, seharusnya begini lebih baik.  Alternatif lain yang bisa menjadi jalan pintas adalah dengan memilih iPhone yang tampak seperti baru. Dengan kata lain, Anda bisa memastikan masa garansi belum lama habis jika masih tetap ingin membeli iPhone tanpa garansi.

Kartu garansi dalam setiap pembelian iPhone adalah hal wajib bagi Anda yang sedang merancang daftar apa yang perlu ditanyakan saat membeli iPhone. Karena tanpa garansi, iPhone tersebut tidak dapat dijamin kualitas dan keasliannya.

Tanyakan Nomor IMEI

Anda tidak perlu buru-buru dalam membeli iPhone, karena Anda masih harus membaca baik-baik deskripsi produk yang tertera di sana. Apabila ada sesuatu yang mengganjal atau tidak sesuai, sebaiknya segera Anda tanyakan. Anda wajib meminta nomor IMEI iPhone tersebut sebelum melakukan transaksi. Cara termudah yang bisa Anda lakukan untuk mengecek IMEI adalah dengan membuka menu Settings>General>About. Namun, di samping cara itu, Anda bisa melakukan berbagai macam cara lain untuk menguji keaslian IMEI dari iPhone yang hendak Anda beli.

Cek Kondisi Fisik

Satu hal yang terpenting adalah Anda wajib mengecek kondisi fisik iPhone secara teliti, sesuaikan perangkat dengan deskripsi termasuk adanya kelengkapan dan fungsinya. Berikut adalah kondisi-kondisi fisik yang Anda harus cek.

  • Cek Jaringan seluler dan internet
  • Periksa tombol Home
  • Periksa tombol Power
  • Periksa earphone
  • Periksa charger dan kabel USB
  • Periksa audio
  • Tes speaker

Pastikan Semua Fitur Berfungsi

Langkah terakhir dari kiat-kiat apa yang perlu ditanyakan saat membeli iPhone adalah pastikan semua fitur berfungsi, termasuk dengan iCloud-nya. Anda dapat mengecek responsivitas layar, konektivitas, kamera, kesehatan baterai, dan tentunya software lain di dalamnya.

Nah, untuk itu Anda jangan mudah tergiur dengan harga murah tapi kualitas nol dari iPhone yang hendak Anda beli. Untuk barang yang dijamin keasliannya, jawabannya hanya ada di JD.ID. Harga iphone di JD juga menarik karena ada banyak promo dan program diskon yang tersedia. Ayo periksa sekarang juga. Jangan sampai ketinggalan!

Related Post :
gates of olympus pragmatic play virgobet88 terpercayaslot gates of olympus virgobet88 pragmatic play gampang menanglink alternatif gates of olympus virgobet88 pragmatic playdemo gates of olympus pragmatic play virgobet88 gratisrtp gates of olympus tertinggi virgobet88 pragmatic playstrategi menang gates of olympus virgobet88 pragmatic playgates of olympus virgobet88 pragmatic play bonus terbesarcara daftar gates of olympus virgobet88 pragmatic playdownload apk gates of olympus virgobet88 pragmatic playgates of olympus pragmatic play virgobet88 deposit pulsatips menang konsisten mahjong ways 2 virgobet88strategi jitu taklukkan mahjong ways 2 virgobet88cara baca pola mahjong ways 2 virgobet88 agar menangmanajemen modal main mahjong ways 2 virgobet88 anti boncospanduan lengkap mahjong ways 2 virgobet88 untuk pemulatrik spin otomatis mahjong ways 2 virgobet88 biar gacorkapan waktu terbaik main mahjong ways 2 virgobet88hindari kesalahan ini saat main mahjong ways 2 virgobet88cara tingkatkan peluang menang mahjong ways 2 virgobet88memilih taruhan yang tepat di mahjong ways 2 virgobet88kebanyakan scrolling media sosial mahjong wins virgobet88 bikin saldo spesialcuci motor kena hujan mahjong wins virgobet88 kasih untung tanpa bebanniat diet tapi gagal terus mahjong wins virgobet88 bikin menang nggak putusdapat rejeki dari mana mahjong wins virgobet88 jawabannyalagi boring butuh hiburan mahjong wins virgobet88 kasih cuan berlimpahandompet tipis bikin nelangsa mahjong wins virgobet88 solusi nyatamau kaya tapi males usaha mahjong wins virgobet88 jawabannyalagi ngantuk tapi bosan tidur mahjong wins virgobet88 bikin mata melek seketikahp kentang nggak masalah yang penting mahjong wins virgobet88 bikin saldo mewahnggak punya pacar nggak apa apa yang penting punya mahjong wins virgobet88mau traktir gebetan tapi dompet tipis tenang ada mahjong wins gama69hari libur bingung mau ngapain mahjong wins gama69 kasih kejutanmantan ngajak balikan skip dulu mahjong wins gama69 lebih menguntungkanhobi rebahan tapi pengen cuan mahjong wins gama69 bikin impian jadi kenyataanpacar minta jajan tiap hari mahjong wins gama69 bikin dompet tetap happybuka dompet isinya angin mahjong wins gama69 bikin dompet makin manislagi ngopi sambil santai mahjong wins gama69 bikin cuan datang bertubi tubijalan jalan lihat sunset mahjong wins gama69 bikin untung makin lejitpengen kaya tanpa ribet mahjong wins gama69 kasih jalan tercepatlagi suntuk butuh hiburan mahjong wins gama69 kasih kejutanscatter hitam di mahjong ways simbol keberuntungan untuk maxwin tanpa usaha berlebihanmahjong ways menjelajahi setiap putaran untuk menemukan scatter hitam dan maxwinmengapa scatter hitam di mahjong ways bisa membawa maxwin berlimpah tanpa strategi khususmahjong ways bermain dengan hati dan mendapatkan scatter hitam untuk kemenangan besarscatter hitam di mahjong ways simbol kemenangan yang membawa maxwin tanpa repotmahjong ways menentukan scatter hitam secara alami dan menikmati maxwin yang berlimpahmahjong ways menikmati setiap moment dan mendapatkan scatter hitam untuk kemenangan maksimalmahjong ways rahasia menemukan scatter hitam meraup maxwin berlimpah tanpa ribeteksplorasi seru di mahjong ways cara alami mendapatkan scatter hitam untuk kemenangan maksimalpetualangan menarik di mahjong ways temukan scatter hitam dan raih maxwin tanpa strategi rumitmahjong ways mengungkap keberuntungan dengan scatter hitam untuk maxwin yang menggiurkanscatter hitam di mahjong ways kunci alami meraih maxwin tanpa perlu trik khususmahjong ways menikmati permainan dan mendapatkan scatter hitam untuk maxwin berlimpahmaksimalkan peluang di mahjong ways temukan scatter hitam dan raih kemenangan besarmahjong ways bermain santai dan mendapatkan scatter hitam untuk maxwin yang memuaskanrasakan sensasi scatter hitam hari ini di royale168 dengan jackpot berlimpahbermain di royale168 dan temukan scatter hitam dengan hadiah fantastiskeajaiban scatter hitam di royale168 membawa keuntungan maksimalscatter hitam di royale168 hari ini memberikan kesempatan menang besardapatkan scatter hitam di royale168 dan nikmati free spin tanpa batasroyale168 hadir dengan scatter hitam yang memberikan kejutan menarikmenangkan jackpot dengan scatter hitam yang muncul hari ini di royale168scatter hitam di royale168 membuka peluang keuntungan yang menggiurkantemukan scatter hitam di royale168 dan nikmati bonus berlimpahraih kemenangan maksimal dengan scatter hitam eksklusif di royale168bermain mahjong ways scatter hitam di virgobet88 dengan menggunakan logika dan analisis untuk meningkatkan peluang menangvirgobet88 kisah sukses pemain yang mencetak jackpot besar dan berubah hidup dalam sekejap apa rahasianyamenjelajahi mahjong ways di virgobet88 dengan scatter hitam yang memberikan kejutan besarmahjong ways di virgobet88 menawarkan pengalaman seru dengan scatter hitam yang menggiurkandapatkan jackpot sensasional di mahjong ways virgobet88 dengan scatter hitam yang menguntungkanputaran scatter mahjong ways versi 2 hasilkan black scatter new versionturun keajaiban game mahjong ways penghasil berkah kehidupaninovasi gila pg soft berikan 99 persen kemungkinan turun scatter bulan marettaktik efektif dalam lakukan putaran spin mahjong ways khusus pemula yamain bet receh naga mahjong ways baru malah dikasi kemenangan mudah 45 juta