Whatsapp menjadi aplikasi chat paling populer. Aplikasi WA memungkinkan siapa saja berkirim pesan secara leluasa dengan menggunakan fitur yang ada. Namun ternyata, ada cara membuat 2 WA dalam 1 HP sekaligus.
Cara membuat 2 WA dalam 1 HP sekaligus artinya pengguna bisa mengaktifkan dua akun Whatsapp langsung. Sehingga tanpa perlu menggunakan HP lain atau perangkat lainnya, kalian bisa mengakses dua akun WA dalam satu HP sekaligus.
Namun sudah tahukah kalian bagaimana panduan cara membuat 2 WA dalam 1 HP? Cara membuat 2 WA dalam 1 HP sebenarnya sangatlah mudah dan cepat.
Kalian dapat mengaktifkan fitur bawaan di HP ataupun menambahkan aplikasi baru lagi untuk menggunakan 2 akun WA. Adapun ulasan mengenai cara membuat 2 WA dalam 1 HP dapat kalian simak sebagai berikut yang telah dirangkum luarbiasa.id dari berbagai sumber.
1. Cara Membuat 2 WA dalam 1 HP dengan Mudah
Umumnya setiap ponsel hanya terpasang satu aplikasi Whatsapp untuk satu akun saja. Namun ternyata ada cara membuat 2 WA dalam 1 HP secara mudah dan nggak ribet. Hal ini tentunya sangat menguntungkan bagi pelaku bisnis yang ingin memiliki dua akun WA dalam 1 HP sekaligus. Sehingga memudahkan kalian mengakses akun WA secara lebih praktis dan cepat bahkan tanpa perlu instal atau login pada perangkat lain.
Nah, salah satu cara membuat 2 WA dalam 1 HP adalah menggunakan jenis Whatsapp Bisnis. Kalian mungkin sudah sangat familiar dengan aplikasi Whatsapp Bisnis yang bisa didownload via Playstore. Adapun untuk panduan cara membuat 2 WA dalam 1 HP sekaligus dapat kalian simak melalui ulasan di bawah ini.
- Pasang aplikasi Whatsapp Business yang dapat kalian unduh di Google Playstore.
- Setelah terpasang buka aplikasinya, lalu login dengan akun WA bisnis kalian.
- Apabila belum memiliki akun, kalian bisa membuatnya lebih dahulu menggunakan nomor ponsel. Setelah berhasil masuk ke akun Whatsapp, maka kalian dapat mudah menggunakan secara bersamaan dengan akun Whatsapp utama lainnya.
- Selesai.
Itulah cara membuat 2 WA dalam 1 HP dengan mudah menggunakan aplikasi Whatsapp Bisnis. Jadi gimana sangat mudah bukan KLovers?
2. Cara Membuat 2 WA dalam 1 HP Pakai App Clone
Tidak hanya menggunakan aplikasi Whatsapp Business, melainkan kalian juga bisa memilih metode lainnya untuk membuat 2 WA dalam 1 HP. Salah satunya menggunakan fitur App Clone. Fitur ini sangatlah populer dipakai untuk cara membuat 2 WA dalam 1 HP sekaligus. Namun perlu diketahui mungkin saja sejumlah jenis ponsel sudah disertai dengan fitur App Clone sehingga kalian dapat mengaktifkannya terlebih dahulu. Adapun cara membuat 2 WA dalam 1 HP pakai App Clone sebagai berikut.
- Jika sudah terpasang maka kalian dapat membuka App Clone.
- Lalu mencari aplikasi yang ingin digandakan seperti Whatsapp.
- Jika berhasil, maka Whatsapp akan muncul di laman utama HP kalian.
- Buka aplikasi Whatsapp kedua dan ikuti petunjuk yang muncul di layar dengan memasukkan nomor WA kedua.
- Selesai
3. Cara Membuat 2 WA dalam 1 HP Lebih Praktis
Cara membuat 2 WA dalam 1 HP berikutnya juga tak kalah mudah. Hanya saja kalian perlu menyimak panduannya lebih dahulu untuk cara membuat 2 WA dalam 1 HP. Karena ada cara membuat 2 WA dalam 1 HP menggunakan fitur bawaan yang sudah terpasang pada beberapa jenis ponsel. Nah, berikut ini ulasan mengenai cara membuat 2 WA dalam 1 HP lebih praktis dan mudah banget.
- Pertama kalian dapat masuk menuju menu Setting atau Pengaturan.
- Lalu scroll ke bawah pilih Fitur Lanjutan.
- Klik Dual Messenger.
- Lalu pilih aplikasi Whatsapp dan aktifkan dengan menggeser ikon bulat ke kanan,
- Maka akan muncul notifikasi Instal Salinan Kedua Whatsapp?
- Klik Instal untuk memulai pemasangan WA kedua.
- Tunggu hingga prosesnya selesai.
- Jika berhasil, maka kalian dapat melihat aplikasi WA kedua di laman utama.
- Maka aplikasi Whatsapp kedua bisa kalian gunakan untuk masuk ke 2 WA dalam 1 HP sekaligus.
- Selesai.
Itulah cara membuat 2 WA dalam 1 HP dengan lebih praktis pakai fitur bawaan. Namun perlu diketahui bahwa cara membuat 2 WA dalam 1 HP di atas bisa kalian praktikkan secara muda.
4. Cara Membuat 2 WA dalam 1 HP Pakai WA Aero
Tidak berhenti di beberapa penjelasan pada poin di atas mengenai cara membuat 2 WA dalam 1 HP. Pasalnya masih ada metode lainnya yang bisa kalian pilih untuk cara membuat 2 WA dalam 1 HP sekaligus. Nah, berikut ini cara membuat 2 WA dalam 1 HP pakai metode Whatsapp Aero.
5. Cara Membuat 2 WA dalam 1 HP Pakai Aplikasi Parallel Space
Jika ponsel kalian tidak memiliki fitur tambahan untuk menggandakan aplikasi Whatsapp, maka dapat menambah dengan memasang aplikasi Parallel Space. Adapun panduan cara membuat 2 WA dalam 1 HP pakai aplikasi Parallel Space dapat kalian simak sebagai berikut.
- Pasang aplikasi Parallel Space dengan mengunduhnya via Google Playstore.
- Selanjutnya buka aplikasi yang sudah terpasang.
- Ikuti langkah petunjuk yang muncul di layar ketika kalian membuka aplikasinya.
- Setelah itu pilih aplikasi WA sampai terdapat tanda centang biru.
- Klik Tambahkan ke Parallel Space.
- Lalu kalian dapat mengikuti petunjuk yang muncul di layar.
- Untuk menggandakan akun WA, kalian bisa membuka aplikasi Whatsapp pada Parallel Space yang artinya sudah dapat digunakan untuk masuk ke akun WA lainnya.
- Selesai.