Inilah Beberapa Tips Memilih Furniture yang Cocok bagi Rumah Anda!

  • Riaupos
  • Dec 13, 2021

Tanpa kehadiran furnitur, sebuah ruang hanya akan tampak kosong, sunyi, dan tentu saja: tidak estetis. Apalagi, keberadaan furnitur dinilai amat penting, mengingat masing-masing benda jelas punya fungsi yang berbeda. Bahkan meski sama-sama berpredikat ‘meja’, meja rias dan coffee table memiliki fungsi yang sama sekali tidak sama.

Hal yang sama juga berlaku terhadap rumah. Tidak peduli banyak-sedikit; bagus-jelek; atau murah-mahal furnitur yang dimiliki, seluruhnya jelas berguna. Entah sebagai elemen dekoratif maupun fungsional.

Bagi mereka yang punya selera tinggi, proses pemilihan furnitur kadang kala menjadi hal yang sulit. Akan ada banyak pertimbangan yang mengiringi pemilihan furniture; baik berdasarkan selera maupun kebutuhan. Padahal, memilih furnitur sebenarnya mudah-mudah saja. Asalkan senada dengan konsep ruang yang akan dibangun, bujet, dan kebutuhan. Seluruhnya bahkan bisa dilakukan sendiri, tanpa harus berkonsultasi atau menggunakan jasa desain interior.

Harus dipahami, tidak ada furnitur yang sengaja diciptakan jelek/buruk. Hal ini pun didukung oleh fungsi masing-masing furnitur yang berbeda di tiap ruang. Misalnya saja, kursi makan tentunya berguna sebagai alas bagi para individu untuk menikmati makanan secara nyaman dan santai, terlepas dari seberapa estetik dan indah kursi makan tersebut. Seluruhnya pasti memiliki bentuk dan desain yang baik dan menarik. Masalah muncul, ketika tidak semua orang “mahir” dalam memadupadankan furnitur dengan konsep ruang. Pada akhirnya, seluruh hal yang cantik–apalagi mahal–tidak mampu menjamin ruang rumah Anda bisa terlihat cantik dan menarik. Nah inilah beberapa tips memilih furniture agar ngga salah pilih sebagai berikut:

TIPS MEMILIH FURNITURE

Artikel ini sendiri akan membahas tentang beberapa tips memilih furniture dengan tepat. Berikut adalah ulasannya.

ADVERTISEMENT

Selaraskan Furniture dengan Kondisi Ruang

Ini adalah hal mutlak yang harus Anda penuhi. Meski Anda memiliki furniture unik sekalipun, jika tidak senada dengan konsep ruang–tentu hal ini hanya akan membuang waktu, uang, dan tenaga. Sebagai pedoman, berikut adalah beberapa pertimbangan terkait pemilihan furnitur sesuai kondisi ruang.

Ukuran Furniture

Untuk mendapatkan ukuran yang ideal, ada baiknya jika terlebih dulu menentukan ukuran dan kondisi ruang. Sebagai contoh, hunian minimalis dengan keterbatasan ruang–tentu akan lebih cocok jika diisi dengan beragam furniture berukuran kecil hingga sedang. Adapun “memaksakan” untuk meletakkan furnitur yang terlampau besar hanya akan membuat ruangan terasa sempit, sumpek, dan tidak nyaman.
Bagaimana pun, hindari membeli furnitur berukuran sangat besar–terlebih jika pada akhirnya perabot itu tidak sesuai dengan kebutuhan keluarga Anda. Selain pengeluaran yang “membengkak”, hal ini juga akan mengakibatkan tampilan hunian jadi tidak indah.

Pemilihan Warna

Pilihlah warna yang senada dengan dinding; maupun elemen dekorasi interior yang lain. Adapun cara mudahnya, bisa dengan menyelaraskan warna dominan yang ada di dalam ruang serta menghindari penerapan warna kontras rendah. Kedua cara ini sendiri amat penting, terutama untuk menjamin kehadiran furniture agar menyatu dan tidak menimbulkan ketimpangan yang mampu merusak keindahan ruang.

Fungsi Ruang dan Furnitur

Seperti dijelaskan pada contoh kursi makan di awal, pemilihan furnitur hendaknya disesuaikan dengan fungsi ruang. Sebagai contoh, ruang keluarga. Mengingat fungsinya sebagai “tempat berkumpul  dan ngobrol bersama”, ada baiknya untuk memilih sofa yang nyaman dan sedikit besar (bergantung jumlah keluarga) untuk mengakomodasi fungsi tersebut. Pilih juga furnitur yang “tahan” terhadap risiko noda tumpahan makanan atau minuman.
Adapun untuk memperindah dan menciptakan kesan bersih dan elegan, Anda juga bisa menambahkan furnitur khusus untuk menyimpan benda. Toh, dewasa ini, ada banyak kok lemari maupun laci yang punya model dan desain menarik; tentu saja dengan ukuran yang beragam.

Bijaklah dalam memilih furnitur. Ada kalanya, Anda cenderung ingin membeli perabot mahal–hanya karena Anda menyukai bentuk; fitur; atau justru “citra” mewah yang melekat pada benda tersebut. Padahal kenyataannya, Anda tidak terlalu membutuhkan furnitur tersebut. Kebiasaan ini tentu tidaklah baik; sebab Anda jelas berisiko menghabiskan anggaran untuk hal-hal yang tidak penting.

Desain

Sudah menjadi hal yang umum, bahwa Anda harus memilih desain furnitur yang senada dengan tema ruang. Kendati demikian, tetap disarankan agar Anda memilih desain furnitur yang tidak lekang waktu. Selain menghemat bujet; Anda pun bisa “berkreasi” dengan mengubah-ubah tampilan furnitur sesuai zaman.

Related Post :
gates of olympus pragmatic play virgobet88 terpercayaslot gates of olympus virgobet88 pragmatic play gampang menanglink alternatif gates of olympus virgobet88 pragmatic playdemo gates of olympus pragmatic play virgobet88 gratisrtp gates of olympus tertinggi virgobet88 pragmatic playstrategi menang gates of olympus virgobet88 pragmatic playgates of olympus virgobet88 pragmatic play bonus terbesarcara daftar gates of olympus virgobet88 pragmatic playdownload apk gates of olympus virgobet88 pragmatic playgates of olympus pragmatic play virgobet88 deposit pulsatips menang konsisten mahjong ways 2 virgobet88strategi jitu taklukkan mahjong ways 2 virgobet88cara baca pola mahjong ways 2 virgobet88 agar menangmanajemen modal main mahjong ways 2 virgobet88 anti boncospanduan lengkap mahjong ways 2 virgobet88 untuk pemulatrik spin otomatis mahjong ways 2 virgobet88 biar gacorkapan waktu terbaik main mahjong ways 2 virgobet88hindari kesalahan ini saat main mahjong ways 2 virgobet88cara tingkatkan peluang menang mahjong ways 2 virgobet88memilih taruhan yang tepat di mahjong ways 2 virgobet88kebanyakan scrolling media sosial mahjong wins virgobet88 bikin saldo spesialcuci motor kena hujan mahjong wins virgobet88 kasih untung tanpa bebanniat diet tapi gagal terus mahjong wins virgobet88 bikin menang nggak putusdapat rejeki dari mana mahjong wins virgobet88 jawabannyalagi boring butuh hiburan mahjong wins virgobet88 kasih cuan berlimpahandompet tipis bikin nelangsa mahjong wins virgobet88 solusi nyatamau kaya tapi males usaha mahjong wins virgobet88 jawabannyalagi ngantuk tapi bosan tidur mahjong wins virgobet88 bikin mata melek seketikahp kentang nggak masalah yang penting mahjong wins virgobet88 bikin saldo mewahnggak punya pacar nggak apa apa yang penting punya mahjong wins virgobet88mau traktir gebetan tapi dompet tipis tenang ada mahjong wins gama69hari libur bingung mau ngapain mahjong wins gama69 kasih kejutanmantan ngajak balikan skip dulu mahjong wins gama69 lebih menguntungkanhobi rebahan tapi pengen cuan mahjong wins gama69 bikin impian jadi kenyataanpacar minta jajan tiap hari mahjong wins gama69 bikin dompet tetap happybuka dompet isinya angin mahjong wins gama69 bikin dompet makin manislagi ngopi sambil santai mahjong wins gama69 bikin cuan datang bertubi tubijalan jalan lihat sunset mahjong wins gama69 bikin untung makin lejitpengen kaya tanpa ribet mahjong wins gama69 kasih jalan tercepatlagi suntuk butuh hiburan mahjong wins gama69 kasih kejutanscatter hitam di mahjong ways simbol keberuntungan untuk maxwin tanpa usaha berlebihanmahjong ways menjelajahi setiap putaran untuk menemukan scatter hitam dan maxwinmengapa scatter hitam di mahjong ways bisa membawa maxwin berlimpah tanpa strategi khususmahjong ways bermain dengan hati dan mendapatkan scatter hitam untuk kemenangan besarscatter hitam di mahjong ways simbol kemenangan yang membawa maxwin tanpa repotmahjong ways menentukan scatter hitam secara alami dan menikmati maxwin yang berlimpahmahjong ways menikmati setiap moment dan mendapatkan scatter hitam untuk kemenangan maksimalmahjong ways rahasia menemukan scatter hitam meraup maxwin berlimpah tanpa ribeteksplorasi seru di mahjong ways cara alami mendapatkan scatter hitam untuk kemenangan maksimalpetualangan menarik di mahjong ways temukan scatter hitam dan raih maxwin tanpa strategi rumitmahjong ways mengungkap keberuntungan dengan scatter hitam untuk maxwin yang menggiurkanscatter hitam di mahjong ways kunci alami meraih maxwin tanpa perlu trik khususmahjong ways menikmati permainan dan mendapatkan scatter hitam untuk maxwin berlimpahmaksimalkan peluang di mahjong ways temukan scatter hitam dan raih kemenangan besarmahjong ways bermain santai dan mendapatkan scatter hitam untuk maxwin yang memuaskanrasakan sensasi scatter hitam hari ini di royale168 dengan jackpot berlimpahbermain di royale168 dan temukan scatter hitam dengan hadiah fantastiskeajaiban scatter hitam di royale168 membawa keuntungan maksimalscatter hitam di royale168 hari ini memberikan kesempatan menang besardapatkan scatter hitam di royale168 dan nikmati free spin tanpa batasroyale168 hadir dengan scatter hitam yang memberikan kejutan menarikmenangkan jackpot dengan scatter hitam yang muncul hari ini di royale168scatter hitam di royale168 membuka peluang keuntungan yang menggiurkantemukan scatter hitam di royale168 dan nikmati bonus berlimpahraih kemenangan maksimal dengan scatter hitam eksklusif di royale168bermain mahjong ways scatter hitam di virgobet88 dengan menggunakan logika dan analisis untuk meningkatkan peluang menangvirgobet88 kisah sukses pemain yang mencetak jackpot besar dan berubah hidup dalam sekejap apa rahasianyamenjelajahi mahjong ways di virgobet88 dengan scatter hitam yang memberikan kejutan besarmahjong ways di virgobet88 menawarkan pengalaman seru dengan scatter hitam yang menggiurkandapatkan jackpot sensasional di mahjong ways virgobet88 dengan scatter hitam yang menguntungkanputaran scatter mahjong ways versi 2 hasilkan black scatter new versionturun keajaiban game mahjong ways penghasil berkah kehidupaninovasi gila pg soft berikan 99 persen kemungkinan turun scatter bulan marettaktik efektif dalam lakukan putaran spin mahjong ways khusus pemula yamain bet receh naga mahjong ways baru malah dikasi kemenangan mudah 45 juta