Mod Bussid ELF merupakan salah satu jenis mod di game Bus Simulator Indonesia yang sangat keren karena banyak yang suka dengan mod ini.
Bagi kamu yang sering bepergian menggunakan travel pasti tahu betul dong apa itu kendaraan ELF? Ya, ELF merupakan kendaraan andalan yang sering digunakan sebagai travel.
Elf sendiri dikategorikan sebagai kendaraan Mobil dan disebut juga Microbus. Ada banyak sekali typenya mulai dari Mod Bussid Elf Angkot, canter dan yang paling terkenal itu merk Isuzu.
Mobil Elf ini sering banget dijumpai di jalanan Indonesia mengingat mobil ini memang minibus (ukuran tidak terlalu besar) tapi bisa untuk menampung banyak orang dan juga kabarnya mobil jenis Isuzu elf irtu irit bahan bakar.
Download Mod Bussid Minibus ELF Travel Terbaru 2021
Nah bagi kamu yang sudah tidak sabar untuk menggunakan kendaraan minibus elf di game bussid bisa langsung download ya.
Untuk mendownload silakan download di website ModBussidTerbaru.com << di situs ini terdapat ratusan mod lengkap semua kendaraan dan juga koleksi modnya update terus, setiap hari ada mod baru.
Sayangnya untuk koleksi di bawah ini masih belum full strobo, nanti kalau ada mod bussid elf full strobo akan admin segera update kok, silakan komentar saja supaya admin ingat hehe.
Bagaimana? tertarik untuk memakai kumpulan mod mobil elf bussid diatas? silakan unduh melalui tautan yang admin sertakan, disitu sudah lengkap semua mod diatas ada.
Info tambahan mengenai update game bussid
Update Game Bus Simulator Indonesia (Bussid) versi 3.4.3 ini bisa dibilang tidak se heboh pas update bussid v3.3 dari versi sebelumnya versi 3.2.
Mungkin karena update kali ini memang bukan update dalam skala besar meskipun kalau dilihat dari apa saja yang diupdate, memang ada lumayan banyak perubahan tapi tidak sebesar di versi 3.3.
Nah kali ini admin akan membahas seputar apa saja fitur baru yang ada di Game Bus Simulator Indonesia versi 3.4.3 (bagi yang belum update silakan update melalui google play store).
Bussid sendiri saat ini sudah menjadi TOP Game simulasi di Indonesia mengingat jumlah penggunanya yang sudah mencapai 50 Juta pengguna, dan prediksi admin bakal terus bertambah bahkan tidak kalah dari Euro Truck Simulator.
Ada banyak alasan kenapa main game ini, karena di game bussid kualitas grafisnya sudah 3D dan real banget, belum lagi gameplay seru dan fitur menarik lainnya.
Berikut ini beberapa fitur baru yang ada di game bussid versi 3.4.3 terbaru 2021:
Selain fitur dibawah, tentu update versi kali ini ada Perbaikan bug pada versi sebelumnya.
- Tambahan kota baru yaitu wonogiri dan ada update maps kota solo.
- Fitur winglet dan knalpot spok-spok (jadi kalau mau efek suara knalpot ini kamu harus beli) yang tentu sangat bermanfaat karena akan membuat bus bisa lebih keren.
- Update tampilan mulai dari grafis kabut, pergerakan pohon, matahari, genangan air dan masih banyak lagi.
- Ada perubahan efek sound pada mesin bus.
- Bisa main bola saat kamu main bus simulator di mode mabar atau main bareng (multiplayer).
Admin Caraandroidku.com sendiri sangat yakin kalau ini game tidak main-main dan prospek kedepanya sangat besar mengingat setiap update versi memang sangat keren tambahan fiturnya dan semakin sempurna.
Admin sudah main game ini dari sekitar 2 tahunan yang lalu dan sampai sekarang perbedaanya memang sangat jauh terutama setelah perubahan besar di versi 3.3 yang menyediakan mode sopir, manual transmission dan lain sebagainya.
Padahal update versi 3.3 belum lama ini dan sekarang sudah update versi 3.4.3 lagi yang tentu semakin membuat Bussid mania semakin antusias dan anti bosan main game keren dari Maleo yang memang developer asli Indonesia ini.
Oke itu dulu bro informasi yang bisa caraandroidku.com bagikan di kesempatan kali ini, berikutnya tentu masih ada banyak info soal Bus Simulator Indonesia, simak terus ya.
Oke itu dulu sharing dari admin Caraandroidku.com kali ini bro, semoga koleksi mod bussid elf diatas kamu bisa suka ya, jika ada link download error atau file rusak bisa bantu laporan dengan komentar ya agar bisa admin perbarui lagi.