Mudik Dari Jakarta Ke Malang? Naik Kereta Bima Saja!

  • Riaupos
  • Jan 19, 2020
Kereta Bima

Anda akan mudik dari Jakarta ke Malang? Kedua kota besar ini memiliki jarak yang tidak tanggung-tanggung, yaitu sekitar 900 km! Untuk perjalanan sejauh itu, naik kereta api bisa menjadi alternatif transportasi pilihan Anda.

Salah satu kereta yang melalui jurusan Jakarta – Malang adalah Kereta Api Eksekutif Bima. Jadi, mengapa tidak naik Kereta Bima saja? Di sini saya akan berbagi pengalaman saya mudik menggunakan KA Bima, mulai dari harga tiket sampai fasilitasnya.

Kereta Api Bima

KA Bima adalah kereta api kelas eksekutif yang melayani rute perjalanan Jakarta – Malang PP. Nama Bima sebenarnya adalah singkatan dari Biru Malam. Nama tersebut didapatkan karena cat gerbongnya yang berwarna biru dan perjalanannya yang ditempuh pada waktu malam.

Nama Bima juga adalah nama tokoh kisah wayang Mahabharata yang dikenal karena kekuatan dan keberaniannya. Seperti Bima dalam pewayangan, KA Bima diharapkan dapat memberikan layanan yang unggul dan terpercaya bagi penumpang.

Dari Stasiun Jakarta Gambir, KA Bima berangkat pukul 16.30 dan sampai di Stasiun Kotabaru Malang pukul 08.15 keesokan harinya. Sedangkan dari Malang kereta ini berangkat pukul 14.25 dan tiba di Jakarta pukul 05.43 pagi. Jadi, total waktu perjalanannya kira-kira 15,5 jam.

Beberapa stasiun transit yang dilalui KA Bima adalah Stasiun Cirebon, Stasiun Jombang, Stasiun Solo Balapan, Stasiun Yogyakarta, Stasiun Surabaya Gubeng, dan Stasiun Lawang.

Harga Tiket KA Bima

Harga tarif tiket KA Bima jurusan Jakarta – Malang mulai dari Rp 435.000 sampai Rp 500.000 per orang. Harga tergantung dari subkelas kereta ataupun waktu pemesanan tiket dan keberangkatan keretanya.

KA Bima adalah kereta api khusus kelas eksekutif. Sedangkan perbedaan subkelas hanya menentukan posisi tempat duduk. Penumpang di subkelas tertinggi biasanya mendapat tempat duduk di gerbong tengah rangkaian kereta sehingga lebih cepat naik turun kereta dan keluar stasiun. Mereka juga berada lebih dekat dengan gerbong malam. Namun, selain itu, fasilitas yang dinikmati penumpang sama saja.

Fasilitas KA Bima

KA Bima adalah andalan saya untuk pulang ke Malang dari Jakarta karena pelayanannya berkualitas dan sesuai dengan harga yang saya bayar. Walaupun harus duduk lama di kereta sampai pegal, selebihnya perjalanan aman dan nyaman. Inilah beberapa fasilitas yang Anda dapatkan di KA Bima.

  • Tempat duduk

Terdapat 2 kursi di setiap sisi kiri dan kanan pada setiap barisnya. Ruang gerak yang tersedia cukup lebar, bahkan kursi bisa diputar balik sehingga Anda bisa mengobrol dengan keluarga atau teman.

  • Bisa tidur

Sandaran kursi KA Bima bisa disesuaikan sehingga tidur di kereta menjadi lebih nyaman. Tidak lupa disediakan bantal dan selimut yang wajib dipakai terutama di malam hari. Seluruh gerbong KA Bima dipasangi AC yang dingin, apalagi saat malam hari.

  • Pengaturan lampu

Di kereta ini tersedia fitur night mode. Cahaya di kereta bisa diredupkan agar penumpang bisa tidur tanpa terganggu lampu yang terlalu terang. Tapi, kalau Anda masih ingin membaca atau tidak bisa tidur tanpa lampu, Anda bisa menggunakan lampu baca. Lampu baca ini terletak di atas kursi Anda.

  • Sandaran kaki dan meja portable

Pada setiap kursi terdapat sandaran kaki. Namun, perlu diingat kalau pijakan ini mempunyai engsel otomatis sehingga akan kembali ke posisi semula jika tidak dipakai. Kalau tidak hati-hati, pijakan ini akan menghantam kursi di depan Anda dengan cukup keras. Tersedia juga meja portable di sisi kursi yang bisa digunakan untuk makan atau menaruh barang.

  • Kereta makan

Di kereta makan, Anda bisa membeli berbagai hidangan untuk mengisi perut. Tapi, harga makanan dan minuman di sini lebih mahal.

  • Toilet

Toilet di KA Bima sangat bersih. Terdapat wastafel dan sabun untuk mencuci tangan. Ruangannya pun cukup luas dan ada pegangan untuk berdiri yang sangat berguna untuk orang-orang dengan mobilitas terbatas atau orang tua. Dengan fasilitas yang bermutu seperti ini, Anda tidak perlu ragu untuk mudik dengan naik Kereta Bima saja.

Related Post :
rahasia pemain sukses di mahjong ways scatter hitam royale168 dengan pengelolaan yang tepatmemanfaatkan setiap momen bermain mahjong ways scatter hitam di royale168 demi hasil maksimalmenghadirkan keseruan bermain mahjong ways scatter hitam di royale168 dengan peluang cuan nyatamenangkan jackpot besar di royale168 strategi dan tips untuk meningkatkan peluang anda di permainan slotmahjong ways scatter hitam jackpot pilihan terbaik pencinta slot online dengan sensasi hadiah besarrasakan keburuntungan mahjong ways scatter hitam jackpot dengan putaran spesial dan kemenangan tanpa batasmahjong ways scatter hitam jackpot sensasi menang beruntun dengan kejutan hadiah besar dan peluang kemenangan maksimalkeajaiban mahjong ways scatter hitam jackpot dengan bonus menarik yang memberikan sensasi permainan seru dan menegangkanmahjong ways scatter hitam jackpot fitur kejutan yang menghasilkan kemenangan maksimal dalam waktu singkatmaksimalkan mahjong ways scatter hitam jackpot dengan putaran istimewa yang membawa sensasi kemenangan beruntunmahjong ways scatter hitam jackpot favorit pecinta slot dengan simbol unik yang membuka peluang hadiah menggiurkanmahjong ways sactter hitam jackpot hadiah fantastis dengan simbol keburuntungan yang memberikan kejutan disetiap putaranmahjong ways scatter hitam jackpot kejutan spektakuler yang membawa keburuntungan besar bagi pemain slot onlinemenjelajahi mahjong ways scatter hitam jackpot dan nikmati sensasi kemenangan spektakuler di setiap putaran menegangkanniat hemat malah belanja mahjong wins virgobet88 bikin saldo tetap terjagamain gitar di tepi sawah mahjong wins virgobet88 bikin cuan nggak pasrahnonton bola sambil ngemil mahjong wins virgobet88 bikin saldo nggak kecillihat langit ada pelangi mahjong wins virgobet88 bikin cuan tanpa hentipagi pagi jalan ke taman mahjong wins virgobet88 bikin rejeki nggak ketahangates of olympus virgobet88 siap bikin kamu ketawa sambil cuankangates of olympus pragmatic virgobet88 anti boncos clubvirgobet88 gates of olympus jangan kaget kalau auto kayagates of olympus pragmatic play virgobet88 modal receh hasil wahgates of olympus virgobet88 sensasi zeus bikin jantung deg degantips menang konsisten mahjong ways 2 virgobet88strategi jitu taklukkan mahjong ways 2 virgobet88cara baca pola mahjong ways 2 virgobet88 agar menangmanajemen modal main mahjong ways 2 virgobet88 anti boncospanduan lengkap mahjong ways 2 virgobet88 untuk pemulatrik spin otomatis mahjong ways 2 virgobet88 biar gacorkapan waktu terbaik main mahjong ways 2 virgobet88hindari kesalahan ini saat main mahjong ways 2 virgobet88cara tingkatkan peluang menang mahjong ways 2 virgobet88memilih taruhan yang tepat di mahjong ways 2 virgobet88ke pasar beli pepaya starlight princess virgobet88 bikin menang tiada duanunggu gajian lama banget starlight princess virgobet88 bikin dompet tetap selametmasak mie tambah cabe starlight princess virgobet88 bikin saldo makin kecebuka pintu angin sejuk starlight princess virgobet88 bikin menang nggak ributlagi lesu butuh hiburan starlight princess virgobet88 bikin hidup nggak kesusahanpengen belanja barang mewah gates of olympus virgobet88 bikin cuan makin berkahmakan roti dicelup teh gates of olympus virgobet88 bikin untung nggak pepehke bioskop nonton film baru gates of olympus virgobet88 bikin saldo makin serumain kartu kalah mulu gates of olympus virgobet88 bikin untung tanpa raguke warung beli kerupuk gates of olympus virgobet88 bikin dompet nggak keroposbermain mahjong ways dengan seru untuk menemukan scatter hitam dan meraih cuan besarmenjelajahi mahjong ways demi mendapatkan cuan sambil berburu scatter hitamkeseruan bermain mahjong ways sambil mencari scatter hitam demi keuntungan maksimalmengungkap peluang cuan dimahjong ways saat berburu scatter hitam yang langkasensasi bermain mahjong ways dan menantikan scatter hitam yang membawa hokimenikmati setiap putaran mahjong ways sambil berharap scatter hitam munculkeasyikan bermain mahjong ways saat mengejar scatter hitam demi keuntungan yang besarrahasia mendapatkan cuan besar saat bermain mahjong ways dan berburu scatter hitambermain mahjong ways dengan santai sambil mengincar scatter hitam dan keuntungan maksimalmenelusuri keunikan mahjong ways perjalanan seru menuju cuan dan sactter hitamsensasi bermain mahjong ways petualangan seru mencari scatter hitam dan hadiah melimpahmaksimalkan kesempatan mendapatkan cuan saat bermain mahjong ways dan mengejar scatter hitamrahasia di balik mahjong ways yang membantu pemain mendapatkan scatter hitam dan cuan besarserunya bermain mahjong ways sambil mengejar cuan dan menunggu scatter hitam munculmengupas keseruan mahjong ways perjalanan mencari scatter hitam dan keuntungan besarbermain mahjong ways di royale168 dan dapatkan scatter hitam dengan peluang besarrasakan sensasi mahjong ways di royale168 dan raih scatter hitam dengan mudahmahjong ways di royale168 hadir dengan scatter hitam yang memberikan keuntungan maksimalmainkan mahjong ways di royale168 dan nikmati scatter hitam dengan jackpot berlimpahdapatkan scatter hitam mahjong ways di royale168 dengan peluang menang yang menggiurkanbermain mahjong ways di royale168 dan raih kesempatan mendapatkan scatter hitamsensasi mahjong ways di royale168 dengan scatter hitam yang menghasilkan kemenangan besarnikmati mahjong ways di royale168 dan temukan scatter hitam dengan keuntungan berlipatmenangkan jackpot di mahjong ways royale168 dengan kemunculan scatter hitambermain mahjong ways di royale168 untuk kesempatan mendapatkan scatter hitam tiada hentimain burung di pagi hari mahjong wins gama69 bikin menang berkali kalibeli gorengan dapet bonus mahjong wins gama69 bikin menang nggak habisnaik motor ke pantai indah mahjong wins gama69 bikin cuan tanpa resahcari sinyal di atas pohon mahjong wins gama69 bikin saldo naik pelan pelanmakan soto tambah koya mahjong wins gama69 bikin hidup makin kayakopi pahit tetap dinikmati mahjong wins gama69 bikin saldo terisi rapikucing tidur sambil ngulet mahjong wins gama69 bikin dompet nggak nyungsephari libur rebahan aja mahjong wins gama69 bikin saldo tetap berjayacari cuan tanpa drama mahjong wins gama69 jawabannyabangun tidur masih ngantuk mahjong wins gama69 bikin cuan nggak seret